Berita

Manfaat Buah Delima Dari App IDNTimes

Di jaman yang serba canggih seperti sekarang ini banyak sekali muncul aplikasi live streaming ataupun aplikasi baca berita yang menyediakan berbagai informasi yang dibutuhkan oleh masyarakat, terutama para kaum milenial.

Dengan hanya menggunakan smartphone anda bisa dengan mudah mendapatkan informasi yang anda butuhkan.

Selain dapat diakses melalu browser, IDN Times juga hadir dalam bentuk aplikasi di Play Store yang diberi nama IDN App.

App IDNTimes memiliki ciri khas pada tiap-tiap artikelnya, salah satunya adalah format listicle. Artikel listicle pembahasannya ditulis berdasarkan ide-ide pokok (sub judul) dan didukung dengan gambar yang menarik sesuai dengan sub judul yang dibahas.

Saat ini artikel jenis listing memang banyak sekali digunkan oleh berbagai media lantaran bisa memudahkan pembaca untuk menangkap informasi dalam tulisan yang disajikan tersebut.

Maka dari itu, hampir semua kategori artikel di App IDNTimes menggunakan format yang satu ini, kecuali beberapa rubrik seperti cerpen dan puisi.

Untuk bisa baca artikel dan berita IDN App, ada beberapa langkah yang harus anda lakukan, yaitu:

  • Unduh aplikasi IDN App di smartphone anda.
  • Setelah didownload, buka IDN App, masuk ke Profile lalu klik daftar.
  • Masukkan semua data yang dibutuhkan untuk pendaftaran.
  • Pastikan semua data anda sesuai. Kalau sudah, klik Daftar.
  • Setelah itu, anda akan mendapatkan kode OTP melalui email atau SMS.
  • Masukkan kode verifikasi yang anda dapatkan di email atau SMS.
  • Tunggu sebentar dan akan langsung diarahkan ke beranda.

Manfaat Buah Delima

Seperti yang sudah dikatakan sebelumnya ada banyak artikel menarik dan bermanfaat yang bisa anda temukan di App IDN, salah satunya adalah tentang manfaat buah delima.

Buah delima bukan hanya bisa dikonsumsi secara langsung tapi bisa juga diambil ekstraknya sebagai bahan dasar untuk perawatan kecantikan.

Buah delima mengandung antioksidan, vitamin C, vitamin K, dan mineral lainnya. Yang semua kandungan tersebut diyakini mampu menjaga kesehatan kulit.

Ada sejumlah produk kecantikan yang mengandung buah delima ini seperti sheet mask, peeling mask hingga vitamin berupa kapsul.

  1. Mengencangkan Kulit

 

Manfaat pomegranate yang pertama adalah untuk mengencangkan kulit. Memang penuaan merupakan hal yang tidak bisa dihindari, tapi kita bisa mencegah penuaan dini pada kulit.

Salah satu penyebab penuaan dini pada kulit ini adalah terkena sinar matahari langsung. Nah, untuk mencegah kondisi tersebut anda bisa mengonsumsi pomegranate.

Sebab, kandungan antioksidan aktif pada buah delima ini mampu mencegah degradasi kulit serta membantu menstimulasi kolagen di dalam tubuh anda.

 

Selain itu, Elagic acid yang terkandung dalam buah delima ini juga bisa membantu mengurangi kerutan pada wajah anda.

 

  1. Mengatasi Peradangan Dari Jerawat

 

Jerawat berasal dari infeksi bakteri pada kelenjar minyak kulit. Saat kondisi ini terjadi, maka tubuh akan mengirim sel darah putih (neutrofil) ke tempat jerawat. Lalu neutrofil mati bercampur dengan bakteri serta kotoran lain di dalam jerawat.

Hal ini juga bisa memicu peradangan dan akan membuat tampilan kulit menjadi merah dan bengkak. Nah, untuk membantu mengurangi peradangan tersebut anda bisa mengonsumsi buah delima berkat kandungan antioksidan di dalamnya.

 

  1. Mencegah Kerusakan Kulit Akibat Paparan Sinar Matahari

 

Selain enak dijadikan jus, ternyata buah delima juga sangat bermanfaat untuk mencegah kerusakan kulit yang disebabkan oleh sinar UV dengan cara melawan radiasi bebas yang dipicu oleh paparan sinar matahari.

 

Jika anda memiliki permasalahan kulit seperti warna kulit yang tidak merata, bintik-bintik putih dan terbakar sinar matahari, maka anda bisa coba menggunakan buah delima ini sebagai skin care. Atau anda juga bisa mengkonsumsi jus buah delima setiap hari.

 

 

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *